Search for collections on Itenas Repository

TA: USULAN PEMILIHAN SUPPLIER BAHAN BAKU MENGGUNAKAN METODE FUZZY ANALYTICAL NETWORK PROCESS (F-ANP) DI PT. PRAKASA TRIPUTRA SOLUSI

NITISASTRA, MUHAMMAD NUGROHO (2020) TA: USULAN PEMILIHAN SUPPLIER BAHAN BAKU MENGGUNAKAN METODE FUZZY ANALYTICAL NETWORK PROCESS (F-ANP) DI PT. PRAKASA TRIPUTRA SOLUSI. Skripsi thesis, Institut Teknologi Nasional Bandung.

[img]
Preview
Text (Cover)
01.pdf

Download (331kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Abstrak)
02.pdf

Download (245kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Isi)
03.pdf

Download (462kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab 1)
04.pdf

Download (253kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab 2)
05.pdf

Download (834kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
06.pdf

Download (245kB) | Preview

Abstract

PT. Prakasa Triputra Solusi adalah salah satu perusahaan yang bergerak dalam bidang jasa dan memiliki aktivitas pemilihan supplier. PTS biasanya melakukan proses pemilihan supplier, tetapi terdapat masalah yang berdampak kepada proses produksi. PTS memiliki empat supplier yang biasa dipilih olehnya dan dasarnya supplier tersebut memasok bahan baku berupa kulit sapi dan kulit sintetis sebagai bahan dasar pembuatan sepatu. Terdapat beberapa kriteria dan subkriteria yang mempengaruhi proses pemilihan tersebut. Agar bisa mencari kriteria yang sangat mempengaruhi diperlukan beberapa aturan yang dilakukan. Banyak teknik pengambilan keputusan untuk memecahkan masalah tersebut. Analytical Network Process (ANP) adalah sebuah metode yang dapat menyelesaikan masalah pengambilan keputusan, tetapi metode tersebut memilki kelemahan yaitu tingkat ketidaktepatan dalam penilaian yang tinggi. Kelemahan tersebut dapat diminimasi oleh logika fuzzy. Penggabungan metode ANP dan logika fuzzy dapat menghasilkan pengurutan supplier yang optimal dan menunjukkan tingkat pengaruh dari setiap kriteria. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa kriteria kualitas adalah kriteria yang paling mempengaruhi, subkriteria konsistensi kualitas adalah subkriteria yang paling mempengaruhi dibandingkan subkriteria lain, dan supplier CR menjadi prioritas pertama dalam pemilihan supplier. Kata Kunci: Fuzzy;ANP;alternatif; pengambilan keputusan;

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsemail
Thesis advisorImran, ArifUNSPECIFIED
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: 1 Fakultas Teknologi Industri > 26201 Teknik Industri S1
Depositing User: Erma Sukmaida
Date Deposited: 25 Mar 2021 07:31
Last Modified: 25 Mar 2021 07:53
URI: http://eprints.itenas.ac.id/id/eprint/1206

Actions (login required)

View Item View Item