Search for collections on Itenas Repository

TA: PERANCANGAN HOTEL BINTANG 4 DI BANDUNG DENGAN PENERAPAN KONSEP MODERN RUSTIC

MURTI, STEVINE SURYA (2019) TA: PERANCANGAN HOTEL BINTANG 4 DI BANDUNG DENGAN PENERAPAN KONSEP MODERN RUSTIC. Skripsi thesis, INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL BANDUNG.

[img]
Preview
Text (COVER)
01.pdf

Download (357kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
02.pdf

Download (17kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
0.pdf

Download (30kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
04.pdf

Download (958kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB II)
05.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
06.pdf

Download (50kB) | Preview

Abstract

Kota Bandung merupakan salah satu kota di Indonesia dengan tingkat kunjungan wisatawan yang cukup tinggi, baik wisatawan lokal maupun mancanegara. Demi menunjang tingginya tingkat kunjungan wisatawan di kota Bandung, diperlukan fasilitas hotel yang mampu mengakomodasi wisatawan lokal maupun mancanegara. Tema Arsitektur Modern Rustic ini sesuai dengan fungsi hotel & resort. Rustic memiliki esensi berupa desain yang memberikan kesan alami bagi pengguna ruang, dan memberi ilusi memori yang menggambarkan suasana pedesaan yang disebabkan oleh suasana ruang dan material penyusun elemen ruang yang alami, berkarat, memiliki dimensi yang besar, bahkan tidak difinishing sehingga menimbulkan sisi vernacular. Penggunaan tema ini diharapkan dapat memberikan desain modern fungsional dengan sentuhan alami.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsemail
Thesis advisorUTAMI, UNSPECIFIED
Thesis advisorARNITA, JUARNIUNSPECIFIED
Subjects: N Fine Arts > NA Architecture
Divisions: 2 Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan > 23201 Arsitektur S1
Depositing User: Ema Sukmaida
Date Deposited: 15 Dec 2020 09:05
Last Modified: 15 Dec 2020 09:05
URI: http://eprints.itenas.ac.id/id/eprint/712

Actions (login required)

View Item View Item