Ramadhana, Cut Dayini (2021) TA: ANALISIS KECELAKAAN LALU LINTAS DI KOTA BANDUNG. Skripsi thesis, Institut Teknologi Nasional.
|
Text (Cover)
01 Cover 222013289.pdf Download (1MB) | Preview |
|
|
Text (Abstrak)
02 Abstrak 222013289.pdf Download (747kB) | Preview |
|
|
Text (Daftar Isi)
03 Daftar Isi 222013289.pdf Download (1MB) | Preview |
|
|
Text (Bab 1)
04 Bab 1 222013289.pdf Download (1MB) | Preview |
|
|
Text (Bab 2)
05 Bab 2 222013289.pdf Download (6MB) | Preview |
|
|
Text (Daftar Pustaka)
06 Daftar Pustaka 222013289.pdf Download (371kB) | Preview |
Abstract
Kecelakaan lalu lintas merupakan masalah yang membutuhkan penangganan serius mengingat besarnya kerugian yang diakibatkannya. Untuk itu kajian yang perlu dilakukan adalah melakukan analisis terhadap data kecelakaan lalu lintas yang ada. Tugas akhir ini mengambil lokasi ruas Jalan di Kota Bandung. Faktor penyebab kecelakaan lalu lintas antara lain faktor manusia, faktor kendaraan, faktor jalan dan faktor lingkungan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis karakteristik kecelakaan dan tingkat kecelakaan dibeberapa ruas jalan kota Bandung. Ruas jalan yang ditinjau yaitu Jalan AH. Nasution; Jalan Ahmad Yani; Jalan Astana Anyar; Jalan Dr. Djunjunan; Jalan MOch. Toha; Jalan Pasir Koja; Jalan PHH. Mustofa; Jalan Setiabudi; Jalan Soekarno Hatta; dan Jalan Surapati KOta Bandung. Penelitian dimulai dengan mengimput data LHR dan data kecelakaan lalu lintas kemudian menghitung persentase karakteristik korban kecelakaan lalu lintas dilanjut tingkat kecelakaan dan AEK lalu lintas setiap ruas jalan yang ditinjau. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini adalah karakteristik korban kecelakaan terbanyak umur 16-30 tahun 36,8%, Jenis kelamin laki-laki 73,3%, pengendara dengan kepemilikan SIM C 29,1%, faktor batas kecepatan 29%, waktu kejadian kecelakaan 18.00 sampai dengan 00.00 WIB 29%. Peringkat tingkat kecelakaan tertinggi di Kota Bandung yautu pada ruas Jalan Astana Anyar dengan tingkat kecelakaan 32 kecelakaan/seratus juta perjalanan kendaraan per-kilometer hal tersebut dikarenakankan kurangnya marka dan rambu jalan pada jalan tersebut. AEK peringkat pertama di ruas jalan Soekarno Hatta sebesar 705 dikarenakan jalan tersebut merupakan jalan arteri primer sehingga banyak kendaraan yang melaju dengan kecepatan tinggi.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||
Subjects: | T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) | ||||||
Divisions: | 2 Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan > 22201 Teknik Sipil S1 | ||||||
Depositing User: | Azizullah Putri Akbar | ||||||
Date Deposited: | 16 Apr 2021 02:03 | ||||||
Last Modified: | 16 Apr 2021 02:03 | ||||||
URI: | http://eprints.itenas.ac.id/id/eprint/1459 |
Actions (login required)
View Item |