Search for collections on Itenas Repository

Perancangan Awal Sistem Mekanis dan Kontrol Mesin Hibrida Aditif dan Subtraktif Berbasis Arduino

Sutisna, Nanang Ali (2019) Perancangan Awal Sistem Mekanis dan Kontrol Mesin Hibrida Aditif dan Subtraktif Berbasis Arduino. In: Seminar Nasional – XVIII Rekayasa dan Aplikasi Teknik Mesin di Industri, 19 Desember 2019, Kampus ITENAS – Bandung.

[img]
Preview
Text
41 TSKP 01 Perancangan Awal Sistem Mekanis dan Kontrol Mesin Hibrida Aditif dan Subtraktif Berbasis Arduino.pdf

Download (494kB) | Preview

Abstract

Teknologi manufaktur aditif (AM) atau pencetakan 3D memiliki potensi yang besar untuk diginakan di dalam industri manufaktur. Namun meskipun banyak keuntungannya, terdapat kelemahan dari AM seperti kualitas permukaan mungkin tidak sebagus proses pemesinan subtraktif (SM), oleh karena itu terdapat tren untuk menggabungkan kedua proses Aditif dan Subtraktif dalam satu mesin. Makalah ini menyajikan desain awal sistem mekanis dan kontrol mesin hybrid AM-SM berbasis kontroler Arduino, dengan menggunakan firmware dan software open source yang dapat dengan mudah diperoleh secara online.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Subjects: Q Science > Q Science (General)
T Technology > T Technology (General)
Divisions: Paper
Depositing User: Agus Wardana
Date Deposited: 08 Jan 2020 07:27
Last Modified: 08 Jan 2020 07:27
URI: http://eprints.itenas.ac.id/id/eprint/597

Actions (login required)

View Item View Item