Search for collections on Itenas Repository

TA: EVALUASI BIAYA PEMBELANJAAN BAJA TULANGAN BERDASARKAN METODE TEKNIK FIXED PERIOD REQUIREMENT PADA PROYEK RUMAH SAKIT HERMINA KARAWANG

Fawzi, Andhika Riva Achmad (2020) TA: EVALUASI BIAYA PEMBELANJAAN BAJA TULANGAN BERDASARKAN METODE TEKNIK FIXED PERIOD REQUIREMENT PADA PROYEK RUMAH SAKIT HERMINA KARAWANG. Skripsi thesis, Institut Teknologi Nasional Bandung.

[img]
Preview
Text (Cover)
01 Cover 222015059.pdf

Download (973kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Abstrak)
02 Abstrak 222015059.pdf

Download (102kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Isi)
03 Daftar Isi 222015059.pdf

Download (169kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab 1)
04 Bab 1 222015059.pdf

Download (169kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab 2)
05 Bab 2 222015059.pdf

Download (243kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
06 Daftar Pustaka 222015059.pdf

Download (96kB) | Preview

Abstract

Pembangunan konstruksi membutuhkan manajemen proyek yang baik agar proyek tersebut berjalan dengan efektif dan efisien. Salah satu factor yang membuat proyek menjadi efektif dan efisien adalah dengan adanya manajemen material. Tujuan adanya manajemen material adalah untuk mengendalikan persediaan bahan yang dibutuhkan di lapangan karena berhubungan langsung dengan kelangsungan pelaksanaan proyek. Adapun metode dalam pengadaan bahan yaitu membuat suatu perencanaan persediaan bahan, salah satunya dengan menggunakan sistem Material Requirement Planning (MRP). Dalam penelitian ini, peneliti mengevaluasi dan membandingkan metode MRP Teknik lot-sizing fixed period requirement dengan metode tradisional yang digunakan oleh perusahaan terkait. Hasil dari penelitian ini membuktikan bahwa metode MRP fixed period requirement dapat meminimumkan biaya pengadaan dengan besar biaya Rp. 3.221.353.405 dibandingkan metode tradisional mengeluarkan biaya sebesar Rp. 3.532.509.202 sehingga menghasilkan selisih biaya sebesar Rp. 311.156.797. Kata kunci: Manajemen proyek, Material Requirement Planning, Lot Sizing, Fixed Period Requirement,.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsemail
Thesis advisor, HazairinUNSPECIFIED
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: 2 Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan > 22201 Teknik Sipil S1
Depositing User: Erma Sukmaida
Date Deposited: 09 Mar 2021 02:28
Last Modified: 21 May 2021 01:28
URI: http://eprints.itenas.ac.id/id/eprint/996

Actions (login required)

View Item View Item