Rachmat, Hendi Handian and Prawira, S.F and Akbar, R.A and Rahmadina, M.R Rancang Bangun Alat Pengukur Sudut Menggunakan Potensiometer Multiturn. In: Seminar Nasional - XIV Rekayasa dan Aplikasi Teknik Mesin di Industri, 1-2 Desember 2015, Bandung.
![]() |
Text (Rancang Bangun Alat Pengukur Sudut Menggunakan Potensiometer Multiturn)
B.12.-Makalah-Seminar-Nasional-2016-Alat-Ukur-Sudut.pdf Download (3MB) |
Abstract
Pada penelitian ini dilakukan rancang bangun alat pengukur sudut elektronik menggunakan potensiometer multiturn untuk melakukan pengukuran sudut dari 0″ hingga 180″. Perangkat keras dan perangkat lunak diimplementasikan pada sistem ini untuk melakukan evaluasi karakteristik sistem pengukur sudut angular menggunakan potensiometer multiturn apakah dapat digunakan sebagai sensor sistem pengukur sudut tekuk kaki manusia. Pengujian dilakukan dengan membandingkan antara hasil penguhran alat dengan nilai sudut aktual. Dan’ hasil engujian diperoleh bahwa potensiometer multiturn memiliki karaktektikyang linier dengan nilai R2= 0,9996 untuk menghasilkan tegangan setiap perubahan sudut 5″. Error rata-rata pengukuran sudut secara adalah 0,89″(SD= 0,719 Dan penelitian ini dapat disimpulkan bahwa potensiometer multiturn dapat digunakan sebagai sensor sudut angular untuk diaplikasikan pada sistem pengukur sudut tekuk lutut. Kata Kunci : alat ukur sudut, potensiometer multiturn, sensor sudut, sudut angular, sudut tekuk lutut
Item Type: | Conference or Workshop Item (Paper) |
---|---|
Subjects: | T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering |
Divisions: | Paper |
Depositing User: | Erma Sukmaida |
Date Deposited: | 19 Mar 2025 04:37 |
Last Modified: | 19 Mar 2025 04:37 |
URI: | http://eprints.itenas.ac.id/id/eprint/2659 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |