Search for collections on Itenas Repository

Kinerja Delay Transmisi Jaringan Komputer menggunakan Wireshark Pada Topologi Star

SADELI, FAUZAN FAKHRUSY SYAKIRIN and Aryanta, Dwi (2021) Kinerja Delay Transmisi Jaringan Komputer menggunakan Wireshark Pada Topologi Star. In: Prosiding Seminar Nasional Energi, Telekomunikasi dan Otomasi SNETO 2021, 16 Desember 2021, Institut Teknologi Nasional Bandung.

[img]
Preview
Text
Kinerja Delay Transmisi Jaringan Komputer menggunakan Wireshark Pada Topologi Star.pdf

Download (5MB) | Preview

Abstract

Jaringan komputer adalah sekumpulan komputer, dan peralatan lainnya yang terhubung. Informasi dan data bergerak melalui kabel-kabel maupun dengan sistem wireless sehingga memungkinkan pengguna jaringan komputer dapat saling bertukar dokumen dan data. Permasalahan yang sering timbul adalah terlambatnya pengiriman data, seperti yang dilakukan pada penelitian ini dengan menguji delay pada jaringan komputer dengan menggunakan 2 router berbeda jenis. Pada pengujian delay jaringan menggunakan topologi star dan aplikasi wireshark untuk mengcapture data. Berdasarkan penelitian data yang dilakukan, dalam 3600 detik di dapat delay rata-rata 11,53 s.d. 24,80 ms dilakukan dengan beberapa metode berbeda. Berdasarkan litelature TIPHON (Telecommunications and Internet Protocol Harmonization Over Networks), delay rata-rata termasuk dalam kategori sangat baik dengan nilai dibawah 150 ms.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Paper
Depositing User: Azizullah Putri Akbar
Date Deposited: 03 Apr 2023 03:34
Last Modified: 03 Apr 2023 03:34
URI: http://eprints.itenas.ac.id/id/eprint/2223

Actions (login required)

View Item View Item