Search for collections on Itenas Repository

PEMBUATAN ELEKTROLIT CSZ SOLID OXIDE FUEL CELL DENGAN METODE SOLGEL SEBAGAI SUMBER ENERGI TERBARUKAN

RUSARDI N.I., A. ARIEF (2020) PEMBUATAN ELEKTROLIT CSZ SOLID OXIDE FUEL CELL DENGAN METODE SOLGEL SEBAGAI SUMBER ENERGI TERBARUKAN. Skripsi thesis, Institut Teknologi Nasional Bandung.

[img]
Preview
Text (Cover)
01.pdf

Download (493kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Abstrak)
02.pdf

Download (508kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Isi)
03.pdf

Download (225kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab 1)
04.pdf

Download (341kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab 2)
05.pdf

Download (410kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
06.pdf

Download (224kB) | Preview

Abstract

Solid Oxide Fuel Cell terdiri dari tiga komponen, yaitu katoda, elektrolit, dan anoda. Elektrolit adalah bagian yang sangat penting dari SOFC dimana elektrolit tersebut berfungsi sebagai tempat perantara transfer ion O-2 untuk menghasilkan energi listrik. Elektrolit yang umum digunakan saat ini adalah Yttria Stabilized Zirconia (YSZ). Namun, ketersediaan yttria saat ini sangatlah terbatas menyebabkan harga yttria sangat tidak ekonomis. Salah satu material pengganti yang akan digunakan adalah calcia. Calcia dengan bahan dasar CaO dapat digunakan sebagai penstabil Zirkonia agar tetap berada pada fasa kubik atau dikenal dengan Calcia Stabilized Zirconia (CSZ). Penelitian yang akan dilakukan ini adalah untuk melihat perbandingan karakteristik dari tiga perbedaan temperatur kalsinasi Calsia Stabilized Zirconia pada proses sintesis dengan metode solgel. Dari hasil pengujian didapatkan bahwa elektrolit CSZ yang baik yaitu CSZ yang di kalsinasi pada temperatur 600 dan 700 ˚C serta penyinteran pada temperatur 1200 ˚C. Kata Kunci : Solid Oxide Fuel Cell, Calcia Stabilazed Zirconia, Elektrolit, dan Kalsinasi.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsemail
Thesis advisorNurbanasari, MeilindaUNSPECIFIED
Thesis advisorSyarif, Dani GustamanUNSPECIFIED
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: 1 Fakultas Teknologi Industri > 21201 Teknik Mesin S1
Depositing User: Erma Sukmaida
Date Deposited: 21 Apr 2021 02:06
Last Modified: 21 Apr 2021 02:06
URI: http://eprints.itenas.ac.id/id/eprint/1493

Actions (login required)

View Item View Item