Search for collections on Itenas Repository

TA: PEMBUATAN DRONE MULTIROTOR UNTUK PESAWAT FIXED WING VTOL (VERTIKAL TAKE OFF LANDING)

Saputra, Hendri Firman (2020) TA: PEMBUATAN DRONE MULTIROTOR UNTUK PESAWAT FIXED WING VTOL (VERTIKAL TAKE OFF LANDING). Skripsi thesis, Institut Teknologi Nasional Bandung.

[img]
Preview
Text (Cover)
01.pdf

Download (80kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Abstrak)
02.pdf

Download (58kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Isi)
03.pdf

Download (118kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab 1)
04.pdf

Download (117kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab 2)
05.pdf

Download (394kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
06.pdf

Download (111kB) | Preview

Abstract

UAV (Unmanned Aerial Vehicle) atau biasa disebut pesawat tanpa awak saat ini sedang mengalami perkembangan yang sangat pesat di dunia. Quadcopter adalah salah satu jenis drone multirotor yang memiliki empat buah motor sebagai penggerak propeller di tiap ujungnya yang dapat menghasilkan gaya angkat yang baik. Sudah banyak model yang dapat diciptkan dari kreatifitas masyarakat yang hobi pada dunia aero dari mulai jenis, metode hingga bahan yang dipakai, mulai dari kayu basa hingga carbon dan metode manual sampai 3D printing yang sudah semakin praktis dalam penggunaan nya, dalam dunia aero banyak sekali tipe drone yang digunakan salah satu contoh adalah pesawat VTOL penggabungan dari drone multirotor dan drone fixed wing. Adapun fungsi pesawat VTOL ini dari mulai membawa barang hingga melakukan pemetaan karena kemudahannya dari take off landing yang tidak perlu mempunyai landasan pacu yang luas. Sehingga untuk memenuhi kebutuhan dari pembuatan pesawat VTOL ini dibutuhkan drone multirotor yang dapat membantu kerja dari pesawat VTOL dengan memperhitungkan segala jenis aspek seperti berat frame memiliki berat yang ringan agar pemilihan motor yang digunakan dapat disesuaikan dengan kebutuhan pesawat VTOL karena dibutuhkan gaya angkat yang besar supaya drone multirotor dapat mengangkat bobotnya sendiri ditambah dengan bobot drone fixed wing karena fungsi dari drone multirotor adalah untuk melakukan ix take off landing pada pesawat. Hasil dari penelitian ini adalah mewujudkan drone multirotor yang mampu mendukung melakukan Vertikal Take Off Landing untuk pesawat Fixed wing. Kata kunci : drone multirotor, pesawat VTOL, quadcopter

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsemail
Thesis advisorSayuti, SyahrilUNSPECIFIED
Thesis advisorPermana, Diki IsmailUNSPECIFIED
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: 1 Fakultas Teknologi Industri > 21201 Teknik Mesin S1
Depositing User: Erma Sukmaida
Date Deposited: 19 Apr 2021 06:54
Last Modified: 19 Apr 2021 06:54
URI: http://eprints.itenas.ac.id/id/eprint/1485

Actions (login required)

View Item View Item