Search for collections on Itenas Repository

Mengenal Nilai-Nilai Yang Terkandung Dalam Tari Topeng Menor Melalui Keseharian Si Penari Dengan Cara Membuat Perancangan Buku Foto Esai

Prasetio, Bagas and Wibowo,, Ari and Meiralarasari,, Della (2018) Mengenal Nilai-Nilai Yang Terkandung Dalam Tari Topeng Menor Melalui Keseharian Si Penari Dengan Cara Membuat Perancangan Buku Foto Esai.

[img] Text
MENGENAL NILAI-NILAI YANG TERKANDUNG_765DKV.pdf

Download (1MB)

Abstract

Indonesia adalah Negara yang memiliki banyak kebudayaan di antaranya adalah rumah adat, senjata adat, makanan tradisional dll. Jawa Barat memiliki sejumlah aset seni tradisional yang potensial, antara lain meliputikarawitan, teater, seni tari, seni rupa, pedalangan dan sebagainyayang tersebar di 27 Kabupaten/Kota di Jawa Barat. Untuk menghadapi kondisi tersebut, maka kesenian daerah khususnya Jawa Barat perlu mendapat perhatian dan penanganan dengan melibatkan berbagai unsur, yaitu pemerintah, tokoh masyarakat, pengusaha, budayawan, seniman, dan terutama generasi muda tentunya, Tari Topeng Menor adalah salahsatunya. Namun informasi mengenai keseharian si penari masih tidak ter expose, dan belum ada media berupa buku yang menceritakan tentang keseharian si penari di balik kesenian tari topeng menor. Dengan media buku foto esai diharapkan masyarakat terutama generasi muda dapat memperoleh informasi yang falid dengan tapilan yang menarik serta dapat mengenali dan tau serta ingin belajar mengenai Tari Topeng Menor.

Item Type: Article
Divisions: 3 Fakultas Seni Rupa dan Desain > 90241 Desain Komunikasi Visual S1
Depositing User: Asep Kamaludin
Date Deposited: 23 Jul 2018 03:58
Last Modified: 11 Dec 2018 00:58
URI: http://eprints.itenas.ac.id/id/eprint/107

Actions (login required)

View Item View Item